
VISI :
“Terwujudnya generasi Islami yang unggul, berkualitas dan berakhlakul karimah”
MISI :
- Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dalam pencapaian prestasi akademik dan non akademik.
- Mewujudkan pembelajaran sesuai Al-Qur’an dan menjalankan ajaran agama Islam.
- Mewujudkan pembentukan karakter Islami.
- Meningkatkan pengetahuan yang sesuai dengan perkembangan dunia pendidikan.
Tujuan Madrasah :
- Berilmu agama dan berpengetahuan yang luas
- Berakhlak mulia dan beramal sholeh
- Mampu merealisasikan nilai-nilai Islam dalam kehidupan sehari-hari.